News

Kendaraan didominasi oleh truk-truk besar. Lalu lintas dari dan menuju Pelabuhan Tanjung Priok sempat macet total akibat adanya peningkatan bongkar muatan. Kemacetan horor ini mengular kemana-mana.